Follow Us @agnes_bemoe

Saturday 30 January 2021

TERJEMAHAN "VIELLEICHT HAT SIE EIN ROSA HEMD" KARYA WOLFGANG BORCHERT

 

Saya sedang senang menerjemahkan karya Wolfgang Borchert dan saya menemukan cerita pendek ini: Vielleicht Hat Sie Ein Rosa Hemd.


Saya terkejut sewaktu semakin teliti membacanya: Herr Borchert bercerita tentang “toxic masculinity” yang sekarang ramai diangkat, baik oleh psikolog maupun feminis.


Apakah saat itu orang juga membahas topik ini seperti sekarang?


Saya duga, tidak. Ini menunjukkan bahwa permasalahan ini sudah lama ada; sudah lama menjadi masalah. 

Dugaan saya Herr Borchert mengangkatnya untuk menunjukkan kontradiksi perang; keras – lemah. Laki-laki – perempuan.


Tapi, bisa jadi saya salah. Mungkin Herr Borchert hendak mengkritisi struktur tentang laki-laki dan perempuan yang dibangun masyarakat.


Yang jelas, cerita pendek ini –buat saya- sangat menarik untuk dibaca dan direnungkan. Mudah-mudahan saya sudah menerjemahkannya dengan baik.


 



Ich habe Wolfgang Borcherts Werk übersetzt und bin auf diese Kurzgeschichte gestoßen: Vielleicht Hat Sie Ein Rosa Hemd.


Ich war überrascht, es genauer zu lesen: Herr Borchert erzählte mir von "toxischer Männlichkeit", die jetzt sowohl von Psychologen als auch von Feministinnen gefördert wird.


War es diese Zeit, als die Leute dieses Thema so diskutierten, wie sie jetzt sind?


Das glaube ich nicht. Dies zeigt, daβ dieses Problem schon lange besteht. Das ist seit langem ein Problem. Ich vermute, Herr Borchert hat es angesprochen, um den Widerspruch des Krieges zu zeigen; hart - schwach. Männlich - Weiblich.


Aber ich könnte mich irren. Vielleicht möchte Herr Borchert die von der Gesellschaft aufgebaute Struktur von Männern und Frauen kritisieren.


Was klar ist, diese Kurzgeschichte ist für mich sehr interessant zu lesen und nachzudenken. Hoffentlich habe ich es gut übersetzt.


Ceritanya dapat dibaca di sini. Terima kasih dan mohon kritiknya. 


***


Pebatuan, 31 Januari 2021

@agnes_bemoe

No comments:

Post a Comment